Cerpen: Albert Camus Saat itu musim dingin terasa mencekam, matahari bersinar menerangi kota yang ramai. Di ujung dermaga, laut dan langit menyatu dalam sebuah cahaya mempesona. Namun, Yvars tidak melihatnya. Ia bersepeda perlahan di sepanjang jalan besar di pelabuhan. Di atas pedalnya yang dirancang khusus, kakinya yang pincang tersandar kaku sementara kaki yang lain berusaha […]
Oleh: Edgar Allan Poe Ketika sedang menghabiskan musim panas di Paris, di sanalah saya bertemu dengan Auguste Dupin. Dia seorang anak muda yang cerdas dan juga pencinta buku. Pertemuan kami yang pertama berlangsung di perpustakaan. Kami selalu bertemu dan akhirnya berkawan. Dupin banyak memperlihatkan kepada saya pemandangan-pemandangan indah kota Paris, di saat kami menghabiskan […]
Oleh Gabriel García Márquez Pada 1999, tak lama sebelum Hugo Chávez Frías resmi dilantik sebagai presiden terpilih Venezuela, Gabriel García Márquez mewawancarainya di atas pesawat dalam penerbangan dari Havana ke Caracas. Seraya mereka bercakap, sang Nobelis dari Kolombia itu menjumpai sebuah kepribadian yang tidak cocok dengan gambaran despot yang dibentuk oleh media. Ada dua Chávez. […]
Oleh: Etgar Keret Cerita pertama yang ditulis Maya adalah tentang sebuah dunia di mana orang-orang punya kemampuan reproduksi dengan cara membelah tubuhnya sendiri. Di dalam dunia tersebut, setiap orang bisa membelah dirinya jadi dua kapanpun dia mau—dan hasil dari pembelahan itu adalah dua sosok manusia yang berusia separuh dari orang yang membelah dirinya sendiri […]
oleh: Mario Vargas Llosa Kisah ini pasti sama santun dan arif seperti dirinya, dan sama ajaibnya seperti roman-roman yang ia tulis dan lahap sampai akhir hayatnya. Bahwa ini sungguh terjadi dan kini membentuk bagian dari realitas merupakan bukti menggugah kekuatan karya fiksi, kebohongan penuh tipu daya itu, yang dengan cara-cara yang paling tak terduga, […]
Cerpen M. Dawam Rahardjo (Untuk mengenang almarhum M. Dawam Rahardjo, kami menurunkan cerita pendek karya beliau. Di dalam cerpennya tersebut, Dawam menyuguhkan kisah satu keluarga muslim memutuskan untuk memelihara anjing untuk menjaga rumahnya, namun kemudian hubungan keduanya menjadi intim. Saat Nero juga Hector, kedua anjing mereka mati, hampir seluruh keluarga sedih. Kisah itu tentu menuai […]
Oleh M. Dawam Rahardjo (Kami menurunkan salah satu tulisan almarhum M. Dawam Rahardjo untuk mengenang jasa beliau sebagai sosok yang tak pernah lelah memperjuangkan keberagaman di Indonesia) Dua orang tokoh pluralis agama, Dr. M. Syafii Anwar (MSA), Direktur The International Centre for Islam and Pluralism (ICIP) dan Budhy Munawar-Rachman (BMR), mantan Direktur Eksekutif Yayasan Paramadina, […]
Oleh Zen Hae Indonesia adalah proyek abad ke-20. Sebelum itu, Indonesia sebagai bangsa, tanah air dan bahasa belum lagi lahir. Sutan Takdir Alisjahbana menyebut masa ini sebagai “prae-Indonesia” atau “jahiliah keindonesiaan”. Sebuah masa ketika kita hanya mengenal Hindia Timur Belanda atau Hindia Belanda dan kerajaan-kerajaan pribumi yang pernah berjaya di masa silam. Begitulah, hingga akhir abad […]
Oleh Gabriel Garcia Marquez Aku segera mengenalinya, lewat bersama Mary Welsh sang isteri di Boulevard St. Michel di Paris pada suatu hari berhujan musim semi tahun 1957. Ia berjalan di sisi lain jalan, ke arah Luxembourg Gardens, mengenakan celana koboi yang sangat usang, kemeja kotak-kotak dan sebuah topi pemain bola. Satu-satunya hal yang membuatnya tak […]
SEBELUM MATAHARI TERBIT Awalnya, saya terbiasa menulis di waktu subuh, sebelum matahari terbit, karena kebutuhan — anak-anak saya masih kecil saat saya baru mulai menulis dan saya perlu waktu menyepi sendiri sebelum mereka merengek Mama ini, Mama itu — dan biasanya hal itu hanya bisa saya dapatkan sekitar jam lima pagi. Saya selalu bilang pada murid-murid saya bahwa […]